Door to Door System, Program Wajib Seorang Bhabinkamtibmas

    Door to Door System, Program Wajib Seorang Bhabinkamtibmas
    Door to Door System, Program Wajib Seorang Bhabinkamtibmas

    SUKABUMI - Sesuai Perintah Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede, melalui Kapolsek Curugkembar IPTU Kusaeni seluruh anggota Khususnya Bhabinkamtibmas wajib melaksanakan door to door system (DDS) agar lebih dekat dengan masyarakat, Senin 12/06/23).

    " Saya, selaku Kapolsek Curugkembar agar memerintahkan kepada anggota khususnya Bhabinkamtibmas, agar melaksanakan door to door system(DDS) demi memberikan Rasa Aman dan nyaman bagi masyarakat, " Imbuh Kusaeni kepada awak media.

    Bhabinkamtibmas Desa Curugkembar Legiyanto melaksanakan Silaturahmi door to door system (DDS) saudara Sopyan kampung Curugkembar Desa Curugkembar Kecamatan Curugkembar.

    Dalam kesempatan tersebut Legiyanto memberikan himbauan kamtibmas agar meningkatkan ronda malam untuk antisipasi C3 di wilayah Curugkembar, agar menciptakan situasi yang kondusif.kemudian Legiyanto juga mengingatkan kepada masyarakat agar tetap waspada terhadap cuaca yang  tidak menentu untuk menghindari bencana alam longsor dan banjir apabila terjadi sesuatu hal yang menonjol, agar segera melapor kepada Bhabinkamtibmas.

    polres sukabumi polda jabar maruly pardede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Sosialisasikan Pencegahan Tindak Perdagangan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Nagrak Polres Sukabumi Berikan Penyuluhan...

    Berita terkait

    Kapolsek Surade Iptu Ade Hendra Hadiri Musyawarah Pemilihan Ketua Kwartir Ranting Pramuka Surade
    BPIP Dukung Komunitas Mata Sosial dan Ojol LKN Kenalkan Butir-Butir Pancasila di Seluruh Nusantara
    Makmurkan Masjid, Bhabinkamtibmas Polsek Cikakak Polres Sukabumi Gelar Tarling
    Bhabinkamtibmas Desa Cisitu Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Lakukan Anjangsana dan Berikan Himbauan kepada Warga
    Polsek Caringin Polres Sukabumi Sita Sajam Jenis Golok dan Clurit dari Remaja Ini Kronologisnya
    Bhabinkamtibmas Desa Cisitu Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sampaikan Pesan Pilkada Damai 2024 dalam Sambang Warga
    Kegiatan Safari Subuh Polsek Lengkong Polres Sukabumi di Masjid Al-Muhajirin
    Bhabinkamtibmas Polsek Cidahu Giat Safari Subuh di Masjid Jami As-Sa'adah
    Bhabinkamtibmas Polsek Cikidang Polres Sukabumi Jalin Silaturahmi dengan Ketua Serikat Petani Desa Pasirdatar Indah
    Polsek Nyalindung berikan Materi Kedisiplinan dan PBB dalam Rangka MPLS SMP Negeri 2 Nyalindung
    Safari Sholat Subuh Berjamaah oleh Polsek Ciracap Polres Sukabumi Membangun Kedekatan Polri dan Masyarakat di Desa Pasir Panjang
    Monitoring Pendistribusian Bantuan Badan Pangan Nasional untuk Anak-anak Rawan Stunting di Desa Wangunreja, Polsek Nyalindung
    Kegiatan Pengaturan Lalu Lintas oleh Polsek Parungkuda Sukses Ciptakan Kondisi Lancar di Pasar Parungkuda dan Simpang Stasiun
    Polsek Surade Polres Sukabumi Perkuat Tali Silaturahmi Melalui Safari Sholat Subuh Berjamaah di Masjid Jami ATTAQWA
    Polsek Surade Polres Sukabumi Gelar Safari Sholat Subuh Berjamaah untuk Meningkatkan Kedekatan dengan Masyarakat

    Rekomendasi berita

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Ketua Umum Bhayangkari Kunjungi Aiptu Heri dan Anaknya yang Terbaring Sakit
    Irjen TNI Buka Perlombaan Cyber Strike dan Cyber Awareness Forum
    DPR Setujui Herindra Jadi Kepala BIN, Perkuat Sinergi Intelijen dan Pertahanan

    Tags