Patroli Dialogis Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Tingkatkan Kewaspadaan, Jaga Keamanan Lingkungan

    Patroli Dialogis Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Tingkatkan Kewaspadaan, Jaga Keamanan Lingkungan
    Patroli Dialogis Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Tingkatkan Kewaspadaan, Jaga Keamanan Lingkungan

     Guna menjaga situasi kamtibmas yang kondusif, Polsek Bojonggenteng melaksanakan patroli dialogis di wilayah Desa Berekah, Kecamatan Bojonggenteng. Patroli ini dilaksanakan pada pukul 12.30 WIB oleh personil Polsek Bojonggenteng, yakni Aipda Amirudin dan Bripka Beni.

    Kegiatan ini bertujuan untuk mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas serta mencegah tindak kriminalitas, khususnya kejahatan C3 (Curat, Curas, dan Curanmor). Dalam pelaksanaannya, petugas menyampaikan himbauan kepada masyarakat agar lebih waspada terhadap meningkatnya potensi kejahatan, terutama terkait keamanan kendaraan.

    Selama patroli berlangsung, situasi di wilayah Desa Berekah terpantau aman dan terkendali, tanpa ada laporan insiden atau temuan yang mencurigakan.

    Patroli dialogis ini merupakan salah satu upaya Polsek Bojonggenteng dalam menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat, serta meningkatkan sinergi antara polisi dan warga dalam menciptakan lingkungan yang lebih aman.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Safari Subuh Polsek Parungkuda Polres Sukabumi...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Banyumurni Polsek Surade...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Pangdam Iskandar Muda Mayjen TNI Niko Fahrizal Ber Api-api Ucapkan HUT Brimob ke 79
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan

    Tags